Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh😊
Bismillahirrahmanirrahim
Hallo guys… Masih semangat belajar bahasa inggris kan…?
Kali ini saya akan share sebuah contoh Recount Text yang menurut saya sangat menarik untuk dibaca. Oh ya, sebelumnya sobat sudah paham kan dengan jenis text yang satu ini? Saya yakin sobat pasti sudah paham tentang yang dimaksud dengan Recount Text. Karena materi ini sudah dipelajari di tingkat SMP dan SMA. Tapi jika sobat masih ingin membaca penjelasan detail mengenai materi ini, sobat bisa baca penjelasan tentang Recount Text berikut ini :
– Recount Text (Complete Explanation)
– Recount Text : Definition, Purposes, Generic Structures, Language Features
Oke baiklah, disini saya juga akan memberikan gambaran singkat apa itu Recount Text. Recount Text yaitu sebuah text yang menceritakan pengalaman masa lalu (a text that tells past experience). Misalnya, Sobat jalan jalan ke kebun binatang pada liburan yang lalu, atau pergi ke pantai, dan disana ada kejadian kejadian, misalnya sobat melihat pantai yang indah, sobat bermain pasir di pinggir pantai, sobat berenang di pantai, dst. Nah, cerita mengenai pengalaman sobat itulah yang dimaksud dengan Recount Text. Tujuan dari Recount Text yaitu “to tells past experience”. Dan tentu saja demikian karena memang jenis text ini yaitu text yang menceritakan pengalaman masa lampau. Jelas kan sobat?
Tapi kali ini saya tidak akan membahas secara panjang lebar. Disini saya hanya ingin share contoh-contohnya saja, Karena semakin banyak kita membaca contoh-contoh Recount Text kita akan semakin memahaminya. Kita juga akan lebih mudah jika kita ingin menulis jenis text ini. Jika sobat dapat tugas untuk membuat text recount dari bapak/ibu guru, saya yakin sobat akan dapat nilai yang bagus..
Oke langsung saja berikut Contoh Recount Text tentang My Holiday in Bali beserta terjemahannya.
My Holiday in Bali
Ditulis oleh Annisa Aulia Saharani
When I was 2nd grade of senior high school, my friends and I went to Bali. We were there for three days. I had many impressive experiences during the vacation.
First day, we visited Sanur Beach in the morning. We saw the beautiful sunrise together. It was a great scenery. Then, we checked in to the hotel. After prepared our selves, we went to Tanah Lot. We met so many other tourists there. They were not only domestic but also foreign tourists.
Second day, we enjoyed the day on Tanjung Benoa beach. We played so many water sports such as banana boat, jetsky, speedboat etc. We also went to Penyu island to see many unique animals. They were turtles, snakes, and sea birds. We were very happy. In the afternoon, we went to Kuta Beach to see the amazing sunset and enjoyed the beautiful wave.
The last day, we spent our time in Sangeh. We could enjoy the green and shady forest. There were so many monkies. They were so tame but sometimes they could be naughty. We could make a close interaction with them. After that, we went to Sukowati market for shopping. That was my lovely time. I bought some Bali T-Shirt and souvenirs.
In the evening, we had to check out from the hotel. We went back home bringing so many amazing memories of Bali.
Terjemahan
Liburan Saya di Bali
Ditulis oleh Annisa Aulia Saharani
Saat saya kelas 2 SMA, teman-teman dan saya pergi ke Bali. Kami berada di sana selama tiga hari. Saya memiliki banyak pengalaman mengesankan selama liburan.
Hari pertama, kami mengunjungi Pantai Sanur di pagi hari. Kami melihat matahari terbit yang indah bersama. Itu adalah pemandangan yang menakjubkan. Kemudian, kami check in ke hotel. Setelah mempersiapkan diri, kami pergi ke Tanah Lot. Kami bertemu begitu banyak turis lain disana. Mereka bukan hanya domestik tapi juga turis mancanegara.
Hari kedua, kami menikmati hari di pantai Tanjung Benoa. Kami bermain begitu banyak olahraga air seperti banana boat, jetsky, speedboat dll. Kami juga pergi ke pulau Penyu untuk melihat banyak hewan unik. Mereka adalah kura-kura, ular, dan burung laut. Kami dulu sangat bahagia. Sore hari, kami pergi ke Pantai Kuta untuk melihat sunset yang menakjubkan dan menikmati ombak yang indah.
Hari terakhir, kami menghabiskan waktu di Sangeh. Kita bisa menikmati hutan hijau dan teduh. Ada begitu banyak monkies. Mereka sangat jinak tapi terkadang mereka bisa nakal. Kita bisa membuat interaksi yang dekat dengan mereka. Setelah itu, kami pergi ke pasar Sukowati untuk belanja. Itulah saat indahku. Saya membeli beberapa kaos dan cendera mata Bali.
Di malam hari, kami harus check out dari hotel. Kami pulang membawa kenangan menakjubkan Bali.
Baca juga Recount Text : Definition, Purposes, Generic Structures, Language Features
Oke, semoga pembahasan tentang contoh Recount Text dan terjemahannya kali ini bisa bermanfaat untuk kita semua khusunya dalam memahami dan membuat/menulis recount text. Sekian dan terima kasih atas kunjungannya. See you next time..
Terima kasih atas kunjungannya. Semoga dengan berkunjung di website British Course ini sobat bisa makin cinta bahasa inggris, dan nilai bahasa inggris sobat semakin memuaskan. Dan semoga kita bisa belajar bahasa inggris bareng dan saling mengenal. Komentar, saran dan kritik dari sobat kami harapkan demi kemajuan website ini. Thanks..
Ngak bekerja sama sekali