The Smartest Animal – Contoh Fable Narrative Text

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh😊

Bismillahirrahmanirrahim

Dahulu kala ada seorang petani dari Laos. Setiap pagi dan sore dia membajak sawah nya dengan kerbau nya. Suatu hari ada seekor harimau melihat kerbau bekerja di ladang. Harimau sangat terkejut melihat seekor binatang besar mendengarkan binatang kecil (manusia). Harimau itu ingin mengetahui tentang binatang besar dan binatang kecil itu..

Itulah sepenggal kisah tentang The Smartest Animal. Cerita ini menarik sekali untuk dibaca. Rugi banget kalo gak dibaca. Siapa tau suatu saat bisa diceritakan pada adek sobat atau anak sobat nanti..

The Smartest Animal

Once there was a farmer from Laos. Every morning and every evening, he ploughed his field with his buffalo.

One day, a tiger saw the farmer and his buffalo working in the field. The tiger was very surprised to see a big animal listening to a small animal. The tiger wanted to know more about the big animal and the small animal.

After the man went home, the tiger spoke to the buffalo; “you are so big and strong. Why do you do everything the man tells you?” The buffalo answered; “oh, the man is very intelligent”.

The tiger asked; “can you tell me how intelligent he is?”. “No, I can’t tell you”, said the buffalo; “but you can ask him”

So the next day the tiger asked to the man; “Can I see your intelligence?”. But the man answered; “it at home”. “Can you go and get it?” asked the tiger. “Yes” said the man; “but I am afraid you will kill my buffalo when I am gone. Can I tie you to a tree?”

After the man tied the tiger to the tree, he didn’t go home to get his intelligence. He took his plough and hit the tiger. Then he said; “Now you know about my intelligence even you haven’t seen it.

Terjemahannya

Binatang Yang Paling Pintar

Dahulu kala hiduplah seorang petani yang tinggal di Laos. Setiap pagi dan sore hari, ia selalu membajak ladangngnya dengan kerbaunya.

Suatu hari, seekor harimau melihat petani dan kerbaunya sedang bekerja. Harimau itu terkejut melihat seekor binatang besar yang mematuhi perintah binatang yang lebih kecil (yang harimau maksud adalah manusia). Harimau ingin mengetahui lebih jauh tentang kerbau dan manusia itu.

Setelah petani itu pulang ke rumah, harimau berkata kepada kerbau, “Kamu kan besar dan kuat. Kenapa kamu mau melakukan semua yang manusia perintahkan padamu?” Kerbau pun menjawab, “Oh… Itu karena manusia itu sangatlah pintar.”

Harimau bertanya lagi, “Dapatkah kamu mengatakan padaku seberapa pintarnya dia?” “Tidak, aku tidak dapat mengatakannya padamu.”Kata kerbau. “Tetapi kamu dapat bertanya langsung padanya.” Tambah kerbau.

Kemudian, hari berikutnya harimau bertanya kepada petani, “Dapatkah aku melihat kepandaianmu?” Tetapi petani tersebut menjawab, “Kepandaianku ada dirumah.” “Dapatkah kamu pergi dan mengambilnya?” tanya harimau. “Ya!” Jawab petani, “Tetapi aku khawatir jika kamu membunuh kerbauku ketika aku pergi. Bisakah aku mengikatmu dipohon dahulu?

Setelah petani mengikat harimau di sebuah pohon, dia kemudian tidak pergi pulang dan mengambil kepandaiannya. Dia malah mengambil cangkulnya dan memukul harimau itu. Kemudian dia berkata, “Sekarang kamu tahu kepandaianku meskipun kamu tidak bisa melihatnya, kan?”

Baca juga Narrative Text (Penjelasan Dan Contoh)

Demikianlah Dongeng Bahasa Inggris , fable tentang The Smartest Animal. Somoga kita dapat mendapatkan manfaat dari cerita diatas. Jangan lupa kasih comment mengenai artikel ini, dan jangan bosen mampir di blog ini lagi ya…

Terima kasih atas kunjungannya. Semoga dengan berkunjung di website British Course ini sobat bisa makin cinta bahasa inggris, dan nilai bahasa inggris sobat semakin memuaskan. Dan semoga kita bisa belajar bahasa inggris bareng dan saling mengenal. Komentar, saran dan kritik dari sobat kami harapkan demi kemajuan website ini. Thanks..

British Course 1079 Articles
BRITISH Course Admin is an English teacher and undergraduate student of university in central java. English is a favorite lesson during admin's study. This site is a space to share English lesson to contribute in English development for English learner. Admin hopes this site can be useful for all of us.

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*